Home » , , » Anak berbakti pada Orang tua

Anak berbakti pada Orang tua


Anak anakku sekalian yang saya sangat sayangi. tentunya kalian di rumah memiliki orang tua yang sangat sayang pada kalian. Pernahkah kalian merasakannya. Apa saja yang diberikan mereka pada kalian coba sebutkan satu per satu sejak bayi hingga kini. Tentunya buku kalian akan penuh dengan tulisan pemberian orang tua kalian pada kamu. Sekarang sebaliknya coba tuliskan ada berapa tindakan kalian yang melukai ibu kamu. sekarang tuliskan satu persatu, mungkin banyak ya? atau sedikit coba tuliskan di bukumu. jika sudah kalian juga perlu menuliskan apa saja yang kalian lakukan, sudahkah kalian membahagiayakan ibu kalian? jika belum lakukan sejak sekarang. Sebelum terlambat. Lihat video ini agar kalian lebih menyukuri apa yang di berikan oleh Allah pada kalian.

Tugas kalian hari ini adalah menuliskan rencana kalian sebulan ke depan untuk membantu meringankan tugas-tugas ibunda dan ayah. selanjutnya kalian mempraktekkanya satu persatu di rumah kalian.
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbitkan oleh Mr-Widi

0 komentar:

Poskan Komentar Anda di sini dengan baik dan sopan

Popular Posts

 
Support : Beranda |
| Copyright © 2017. Guru SD Jogja - All Rights Reserved
Template Modify Mr.Widi | mastemplate
Proudly powered by Blogger Team